Polsek Cipanas Polres Lebak Laksanakan Patroli SPKT Antisipasi Gangguan Kamtibmas

banner 728x40

Polsek Cipanas Polres Lebak Laksanakan Patroli SPKT Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Lebak – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif, Personil Polsek Cipanas Polres Lebak laksanakan patroli yang ada di Kecamatan Cipanas Kabupaten Lebak. Rabu (23/05/2025).

Patroli yang dilakukan oleh Personil Polsek Cipanas ini bertujuan untuk memberikan perlindungan serta rasa aman kepada masyarakat.

Kapolres Lebak AKBP HERFIO ZAKI, S.I.K.M.H melalui Kapolsek Cipanas Polres Lebak Kompol Ferizal Ardiles Mawardi, SH.S.IK mengatakan,
“Untuk meminimalisir tingkat kerawanan kriminalitas. Patroli SPKT Polsek Cipanas, selalu di tingkatkan oleh Personil Polsek Cipanas, setiap melaksanakan patroli tidak lupa memberikan himbauan Kamtibmas serta kewaspadaan agar selalu di tingkatkan.”ujarnya.

Anggota yang melaksanakan patroli Aipda Sehabudin Taopik, SH, menambahkan, “Patroli ini untuk meminimalisir tingkat kriminalitas yang dapat terjadi di masyarakat .Sehingga hal tersebut menciptakan kondisi yang aman serta kondusif”. Ujarnya.

banner 728x90
READ  Anggota Polsek Cimarga Cimarga Polres Lebak Silaturahmi Kepada Warga tokoh Masyarakat

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *